Musim Pancaroba 3 Tips Bikin Rumah Lebih Sehat
- Jaga Ventilasi dalam Ruangan
Buka jendela setiap hari sehingga ada ventilasi yang cukup, agar udara dalam rumah bisa terganti dengan udara segar.
- Ciptakan Rumah bebas Debu
Pastikan menyeka sepatu sebelum masuk ke rumah, Jangan lupa untuk menyedot debu di rumahsecara teratur
- Pasang Air Purifier
Pilih Air Purifier atau pembersih udara dengan filter HEPA (high-efficiency particulate arresting) karena filter ini efektif menghilangkan bakteri debu, dan partikel mikroskopis lainnya dari udara
Musim pancaroba sudah tiba nih, Selain menjaga badan agar tetap fit dengan mengkonsimsi makanan sehat dan berolahraga. kebersihan dan kesehatan rumah perlu ditingkatkan juga loh!
karena secara alami, rumah perlu menjadi tempat yang sehat dan bahagia buat keluarga kalian
Leave a Reply